Wednesday, January 1, 2014

Ada Kaka, Rumah jadi Seru!


Yes! Kaka libur. 
Tanggal 28 Desember tadi Kaka dan Abang bagi raport. Kaka keluar 10 besar jar, Abang turun ke 8. Hahay. Padahal pagi2 isunya Kaka ranking 1, ternyata ada nama depan yang sama. Hedeh... But anyway, it's just OK. The important thing in school is how you get the happines doing a new useful things. 
Pulang dari Bjb nebeng mobil ayah temen. Jam 23 an tiba. All of our were happy.
Umm paling sibuk bikin acara agar Kaka senang. Diajak belanja-belinji or sekedar jalan-jalan. Kemaren malam bela-belain berjibaku dengan arang yang susah dinyalain karena ga' punya minyak tanah_untuk acara bakar jagung. Tempulu ada kaka. Tadi pagi sampai tengah hari di kebun binatang (sungguhan apa pura2 tuh?) Soalnya yang ada cuman pelanduk kecil, landak, dan buaya yang super pemalu. Tapi anak2 heppy aza, soalnya ada juga fasilitas main bangsa ayunan, jungkitan, dll. 
Malam ini sebelum tidur, Mas Fay mengeluh, kalo Kaka pulang aku nanti nangis. Hiks.
Be patient Kids, for the brighter future, do your best !!

Sunday, December 29, 2013

Bikin semaian Tanaman Jarum-Jarum

Hari minggu. Ga' ada kerjaan. Jalan-jalan ke sekolah yang lagi libur. Kemarin anak-anak bagi raport. Turun lagi tanggal 6 Januari 2014. Iseng nyari-nyari bekas gelas air mineral. Ada belasan yang kuambil dari halaman sekolah, beberapa dari tempat sampah. Kupilih yang agak bersih. Malas kalo harus ngebersihin lagi. Heheh.Trus di depan lab. komputer, tumbuh subur tanaman jarum-jarum. (apa sih namanya sesungguhnya?). Kupetik beberapa ujung tangkainya. Pulang.
Di rumah.
Gelas air mineral diberi lubang-lubang kecil. Di bagian bawah juga di sisi-sisinya. Diisi tanah halus nan lembut, hasil mengayak dipembakaran sampah beberapa hari lalu. jadi semacam polibag. Wew..
Trus pucuk tanaman jarum-jarum dirapikan dulu, beberapa helai daun digunting, begitu. Baru ditancapkan ke polibag yang sudah disiapkan. Disiram sedikit air (wah hari ini leding mati lagi), disusun dalam talang air yang ga kepake. Diademin di samping ruumah. Moga aja berhasil semua. 

Our Little Beauty Cabina

She was born about 7 months ago, precisely on May 23, 2013 at Amanah Husada hospital Tanah Bumbu South Kalimantan.
The fourth child was also made happy. Many of excitement flushed our small house . There are always funny moments that never makes us resistant to not laugh. Especially now cabina started making noises from her funny mouth. What a strange noises but heard savory. At the age of 7 months cabina so confident. So dare to stand up by holding anything tangible to help her up. Sometimes fall, but never made her afraid to try again. Very inspiring.
Our prayer is always for you  cabina, also your all brothers and sister, Kaka, Abang, Fiyus.